Kamis, 18 Mei 2023

Cara mengatasi "Couldn't sign in - There was a problem communicating with Google servers. Try again later."

 Cara mengatasi "Couldn't sign in - There was a problem communicating with Google servers. Try again later."

Cara mengatasi "Couldn't sign in - There was a problem communicating with Google servers. Try again later."


Hai, buat kamu yang pernah ngalamin kasus seperti pada gambar di atas, ada tulisan tertulis "Couldn't sign in - There was a problem communicating with Google servers. Try again later." mungkin bisa coba beberapa solusi dibawah ini untuk menyelesaikannya.
Hal ini biasanya terjadi pada hp merk xiaomi pada tipe Redmi 10 series keluaran tahun 2022, dan di beberapa hp xiaomi seri redmi setelahnya seperti Redmi 11 series.

Langkah mengatasi "Couldn't sign in - There was a problem communicating with Google servers. Try again later." antara lain :

1. Hapus data
Pergi ke pengaturan, lalu cari aplikasi dan pilih menu hapus data.


2. uninstall update google play services
Pergi ke menu aplikasi, lalu cari google play kemudian uninstall.


3. Reset pabrik
Pergi pengaturan, scroll paling bawah, kemudian pilih reset pabrik


4. Pilih negara selain indonesia

pergi pengaturan, cari lokasi, lalu pilih selain indonesia (misal Amerika)


5. Flash ulang Firmware
Cara ini paling ampuh, namun harus benar benar hati-hati, karena ini paling jitu menurut aku. Caranya mudah kamu tinggal download firmware seri hp kamu lalu flash lewat laptop atau hp langsung. untuk tutornya menyusul jika ada yang butuh.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar